Laman

Rabu, 12 Mei 2010

Panorama Sakti Alam Kerinci Yang Eksotik





Keindahan alam yang masih alami dan belum banyak dijamah oleh tangan-tangan yang tidak bertanggung jawab merupakan salah satu keunggulan Kerinci dan Kota Sungai Penuh. Hal ini membuat siapa saja yang melihat akan tertantang untuk menaklukannya salah satu andalannya yang pasti semua orang tahu yaitu gunung yang tertinggi di Sumatera (Gunung Kerinci) dan danau yang paling tinggi di Asia Tenggara Danau Gunung Tujuh). Dan masih banyak lagi objek wisata yang belum tergali yang bisa membuat adrenalin pecinta alam bis disalurka.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar